Membuat Biodata Menggunakan Program Java

- Langkah pertama masukkan perintah import javax.swing.*; yang berfungsi untuk mengambil library yang ada pada package swing.
- Jangan lupa masukkan perintah class biodata karena yang akan diproses adalah biodata.
- Kemudian masukkan { yang berfungsi untuk memulai program.
- Selanjutnya masukkan perintah public static void main (String[]args) yang berarti tipe data yang digunakan adalah string.
- Lalu kita deklarasikan variabel nama, npm, dan kelas.
- kemudian perintah JOptionPane.showInputDialog yang berfungsi untuk menampilkan input dialog.
- Setelah itu kita tampilkan message dialog sebagai outputnya dengan cara masukkan perintah JOptionPane.showMessageDialog(null, “Nama : “ + nama + “\nNPM : “ + npm + “\nKelas : “ + kelas );
- Terakhir kita tutup dengan } yang berfungsi untuk mengakhiri program.
Perhatikan gambar dibawah ini :


- Selanjutnya compile lalu run, maka akan menampilkan input dialog masukkan nama, npm, dan kelas seperti dibawah ini :



- Lalu tekan enter atau OK, maka outputnya akan seperti dibawah ini :

Sumber : http://defri-z.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar

 

DEFRI ZULKIFLI © 2013 Design by D'Free | Sponsored by Anime